Langsung ke konten utama

Postingan

MENGGABUNGKAN GAMBAR 2D KEDALAM SAJIAN MULTIMEDIA Melakukan koreksi dan mengatur sifat gambar digital - Mengedit gambar pada software Adobe photoshop - Mengoreksi ketajaman foto - Mengoreksi noise - Mengoreksi warna -Mengoreksi rangkaian foto Mengedit gambar pada software Adobe photoshop - Mengoreksi ketajaman foto - Dengan mengakses menu filter-sharpen, perintah ini akan menajamkan gambar secara otomatis. - Bisa juga dengan secara manual menggunakan filter smart sharpen yang bisa diakses dari menu filter –sharpen-smart sharpen. - Mengoreksi warna - Dapat menggunakan menu imae adjusment, yang berada pada menu image-adjustment - Menu lain yang ada diantara lain adalah : color balance, hue and sarutation, levels, curves, brightnes dan contrast. - Semua menu ini dapat merubah warna pada gambar. - Mengoreksi Noise - Menggunakan menu despackle, yang bisa di akses dari menu filter-noise-despackle. - Filter ini bisa menghilangkan noise dan menghaluskan gamba
Postingan terbaru
Jenis Animasi Dan Software Animasi 2D Jenis-jenis Animasi : Animasi yang dulunya mempunyai prinsip yang sederhana, sekarang telah berkembang menjadi beberapa jenis, yaitu: Animasi 2D, Animasi 3D, Animasi tanah Hat (Clay Animation), Animasi Jepang (Anime). Software Pembuat Animasi Di pasaran sekarang ini sudah banyak beredar softwarwe pembuat animasi, baik itu 2D atau 3D. Untuk lebih jelasnya perhatikan daftar dibawah ini yang disusun berdasarkan kriterianya. Software Animasi 2 Dimensi : Macromedia Flash, CoRETAS, Corel R.A.V.E., After Effects, Moho, CreaToon, ToonBoom, Autodesk Animaton (1990-an) dll Software Animasi 3 Dimensi: Maya, 3D Studio Max, Maxon Cinema 4 D, LightWave, Softlmage, Poser, Motion Builder, Hash Animation Master, Wings 3D, Carrara, Infini-D, Canoma dll
PENGERTIAN GAMBAR 2D DIGITAL Animasi   adalah suatu rangkaian gambar diam secara inbeethwin dengan jumlah yang banyak, bila kita proyeksikan akan terlihat seolah – olah hidup (bergerak), seperti yang pernah kita lihat film – film kartun di tevisi maupun dilayar lebar jadi Animasi kita simpulkan menghidupkan benda diam diproyeksikan menjadi bergerak. 3 Penggunaan animasi pada komputer telah dimulai dengan ditemukannya software komputer yang dapat dipergunakan untuk melakukan ilustrasi di komputer, membuat perubahan gambar satu ke gambar berikutnya sehingga terbentuk suatu bentuk gerakan tertentu. Animasi komputer   adalah seni menghasilkan gambar bergerak melalui penggunaan komputer dan merupakan sebagian bidang komputer grafik dan animasi. Animasi semakin banyak dihasilkan melalui grafik komputer 3D, walaupun grafik komputer 2D masih banyak ada. Kadangkala sasaran animasi adalah komputer itu sendiri, kadangkala sasaran adalah antara lain, seperti filem. Untuk menghasilkan gambar p

APA ITU MULTIMEDIA PENGERTIAN MULTIMEDIA DAN CONTOHNYA

APA ITU MULTIMEDIA PENGERTIAN MULTIMEDIA DAN CONTOHNYA Pengertian Multimedia dan Contohnya Multimedia adalah suatu sarana (media) yang didalamnya terdapat perpaduan (kombinasi) berbagai bentuk elemen informasi, seperti teks, graphics, animasi, video, interaktif maupun suara sebagai pendukung untuk mencapai tujuannya yaitu menyampaikan informasi atau sekedar memberikan hiburan bagi target audiens-nya. Multimedia sering digunakan dalam dunia hiburan seperti game. Kata multimedia itu sendiri berasal dari kata multi (Bahasa Latin) yang berarti banyak dan katamedia (Bahasa Latin) yang berarti sesuatu yang dipakai untuk menyampaikan sesuatu. Multimedia dapat dikategorikan menjadi 2 macam, yaitu mulitimedia linier dan multimedia interaktif. Multimedia linier adalah suatu multimedia yang tidak dilengkapi dengan alat pengontrol apapun yang dapat dioperasikan oleh pengguna. Multimedia ini berjalan sekuensial (berurutan / lurus), contohnya : TV dan film. Sedangka

PERANGKAT MULTIMEDIA

Perangkat-perangkat multimedia Sebenarnya apa saja perangkat yang mendukung multimedia sebuah komputer? Sekarang juga telah banyak jasa  sewa multimedia . Berikut adalah perangkat-perangkat yang dibutuhkan : 1. Perangkat lunak / aplikasi multimedia. Perangkat lunak ini digunakan untuk menjalankan fungsi multimedia pada komputer. Contoh perangkat lunak untuk multimedia adalah Windows media player yang dapat digunakan untuk menjalankan CD atau DVD pada komputer kita. 2. CD / DVD ROM Digunakan untuk memutar berbagai jenis CD, VCD dan DVD. 3. Sound Card Sound card (kartu suara) adalah perangkat yang terhubung pada papan induk (motherboard) yang berfungsi sebagai alat untuk mengolah dan mnegontrol suara, baik suara yang masuk (merekam) dan suara yang keluar melalu speaker. Hal ini dimungkinkan karena pada sound card terdapat masukan (Line in, Mic dan MIDI) serta keluaran (line out/speaker out).

Fungsi Multimedia

  Salah satu fungsi utama multimedia adalah sebagai alat bantumengajar yang turut mempengaruhi iklim, kondisi, dan lingkungan belajaryang di tat a dan diciptakan oleh guru.Menurut Hamalik dalam buku Media Pembelajaran mengemukakanbahwa pemakaian media dalam pembelajaran dalam proses belajarmengajardapat membangkitkan keinginan dan minat yang baru. Membangkitkan motivasi dan rangsangan kegiatan belajar, dan bahkanmembawa pengaruh-pengaruh psikologis terhadap siswa. Multimedia menurut Levie dan Lentz, mengemukakan empat fungsimultimedia pembelajaran, khususnya media visual, yaitu :a. Fungsi atensi media visual yang merupakan latihan, yaitu menarik danmengarahkan perhatian siswa untuk berkonsentrasi kepada isi pelajarandengan berkaitan dengan makna visual yang ditampilkan / menyertaimateri pelajaran.b. Fungsi afektif visual dapat di lihat dari tingkat kenikmatan siswa ketikabelajar (atau membaca) teks bergambar.c. Fungsi kognitif media visual terlihat dari t

ALASAN MEMILIH JURUSAN MULTIMEDIA

Alasan saya masuk jurusan Multimedia adalah saya ingin memperdalam ilmu komputer saya yang masih kurang dan saya juga bercita-cita menjadi programmer. Jurusan Multimedia itu menurut saya adalah jurusan yang sangat menantang. Karena menurut saya di jurusan inilah semua orang bisa belajar tentang software komputer dan di jurusan ini pula orang bisa belajar tentang bagaimana cara membuat website,database,animasi,dan lain sebagainya.